Jumat, 26 Oktober 2012

BAHAGIA ITU BERBAGI




Teman , 
Berbagi adalah hakikat insani , 
karena itu , mari berbagi sebab kepadamu telah dikaruniakan lebih.

SELAMAT HARI RAYA IDUL ADHA 1443 H ...

Setiap pemberian yang baik , tulus dan ikhlas selalu dikenan Allah.


Bisnis Gerobak Makanan Halal Indah Conklin - Liputan Feature VOA



Keterpurukan finasial akibat krisis ekonomi yang melanda Amerika Serikat, tidak serta merta membuat Indah Conklin dan suaminya, putus asa dan kehilangan kendali keuangan. Berbekal semangat, kerja keras dan optimisme, mereka berhasil membangun kembali kondisi ekonomi keluarga dengan berbisnis "Truck-Food" yang menyasar pasar kuliner masyarakat Indonesia yang bermukim di sekitar kota-kota San Francisco. 
Tak ada jalan, yang tak berujung, berhasil diyakinkan oleh kegigihan mereka mengambil jalan bisnis ini..
Pengalaman mereka tersaji didalam video ini,seperti yang dipublikasikan oleh VOA Indonesia, Jumat, 26 Oktober 2012 waktu Washington, DC : 00:30


Terbitan 25.10.2012
Setelah kehilangan pekerjaan akibat krisis ekonomi yang terjadi di Amerika,
Indah Conklin bersama suaminya lantas memutuskan membuka food truck 
yang khusus menjual makanan Indonesia halal. Memakai nama Conklin’s, Indah bersama suami dan anak-anaknya, berkeliling kota-kota disekitar San Francisco, 


menjual makanan seperti rendang, ayam penyet, nasi Padang dan pisang goreng.